Tips Menarik Mengenai Memilih Teman

BERITA HARIAN OPERAQQ Tips Menarik Mengenai Memilih Teman. Bersikap baik kepada semua orang itu perlu. Hanya saja, kalau sudah menyangkut pertemanan gak boleh sembarangan. Salah pilih teman bisa berakibat buruk bagi hidupmu, lho.

Gak sedikit kita lihat kasus orang yang dulunya baik-baik jadi berubah di sebabkan salah pergaulan. Layaknya hal positif bisa menginspirasi, maka hal negatif pun bisa menular.

Maka dari itu, bijaklah dalam memilih teman. Lakukan kiat-kiat berikut ini untuk memilih teman yang baik dan bisa membawa pengaruh positif.

Jangan takut memasang standar tinggi

Kamu gak perlu merasa buruk berusaha berteman dengan orang-orang yang memiliki satu visi. Punya standar pertemanan wajar-wajar saja dengan catatan tetap berusaha berlaku baik ke siapa pun. Artinya, jangan mentang-mentang seseorang itu di anggap gak sejalan, terus kamu jadi sombong. Itu gak baik, ya!

Memiliki standar dalam pertemanan akan memudahkanmu menyeleksi orang-orang yang layak jadi sahabat dekat dan yang sebaiknya jaga jarak. Jangan sampai karena perasaan gak enakan akhirnya hidupmu jadi rumit sendiri akibat di kelilingi oleh teman toksik.

Pilih teman yang bisa mengerti keunikanmu

Setiap orang punya keunikannya masing-masing. Teman yang baik adalah mereka yang bisa menerima keunikan tersebut dan gak memaksakan untuk berubah. Carilah tipe teman seperti ini.

Pilih teman yang bisa memahami kelucuanmu, bukan malah menjadikanmu bahan olok-olok. Pilih teman yang bisa menerima perbedaan, bukan mensyaratkan sesuatu supaya kamu bisa masuk ke lingkup pertemanan mereka. OPERAQQ REGISTER

Pilih teman yang gak takut padamu

Kamu patut bersyukur apabila punya teman yang gak segan untuk mengkritik. Tentu saja kritikan yang di maksud di sini bersifat konstruktif dan di lakukan demi perbaikan diri. Teman yang seperti itu jarang, lho.

Dibutuhkan keberanian besar untuk menegur orang yang disayang. Oleh sebab itu, punya teman yang gak takut padamu termasuk anugerah. Ketika kamu salah, alih-alih jadi penjilat, yang dia lakukan malah jadi orang pertama yang berusaha membuatmu sadar.

Pilih teman yang mendekatkanmu pada Tuhan

Kalau kepada Tuhan saja tidak takut, jangan heran bila seseorang akan mudah sekali berperilaku buruk atau merugikan orang lain. Itu sebabnya carilah teman yang bisa membuatmu takut sekaligus dekat kepada Tuhan agar hidup gak dijalani seenaknya.

Teman seperti ini biasanya loyal bukan main. Ketika kamu ditimpa kesulitan, dia akan berusaha menolongmu dan mengingatkanmu bahwa Tuhan pasti punya rencana indah di balik itu semua. POKER ONLINE

Pilih teman yang ikut merayakan kesuksesanmu

Kriteria selanjutnya yang harus ada saat memilih teman yang baik adalah ikut bahagia dengan kesuksesanmu. Bukan malah iri hati dan senang menjatuhkan serta membuatmu rendah diri.

Teman yang turut senang saat kamu sukses biasanya jadi penyemangat ketika kamu merasa down. Bahkan saat kamu meragukan diri sendiri, ia bisa jadi jangkar yang menguatkan dan percaya kalau kamu mampu. Tipe teman seperti ini langka banget dan beruntung banget kalau sampai ada dalam hidupmu. Tips Menarik Mengenai Memilih Teman.

BACA JUGA : Sekali-kali Coba Tidur di Lantai dan Rasakan 4 Manfaat Ini

Posting Komentar

0 Komentar